Desember 04, 2010

IVIO DE88, Handphone Android Hybrid GSM/CDMA

Saat ini mungkin handphone lokal dengan Android OS telah banyak hadir, sebut saja IMO X2, Indosat Wiigo, Nexian A890 Journey, Huawei Aviator  dan masih banyak lagi. Tetapi handphone Android Hybrid GSM/CDMA mungkin baru IVIO DE88 yang ada di pasaran. IVIO DE88 hadir dengan kemampuan Hybrid GSM/CDMA yaitu mampu beroperasi di dua network berbeda, dan tidak tanggung-tanggung jalur data yang ditanamkannya sudah mendukung EVDO Rev.A (CDMA) dan UMTS/HSDPA (GSM).
Flexi AndroidIVIO DE88 ini didukung dengan memori internal 512 MB Flash ROM dan 256 MB DRAM ditambah slot microSD untuk menambah  data penyimpanan yang support kapasitas hingga 16GB.
Dari sisi multimedia IVIO DE88 ini dilengkapi musik/video player dan kamera dengan beresolusi 5 MP yang dilengkapi fitur autofokus dan LED flash. Hadir dengan  layar TFT 3.2 inci 480×320 HVGA membuat tayangan gambar terasa lebih tajam dan membuat nyaman mata.
IVIO DE88 dijual seharga Rp 2.499.000 (promo) dari harga normal Rp 3.499.000, yang dibundling dengan Telkom Flexi dan akan mendapat bonus 3 bulan gratis akses FLEXINET unlimited

Berikut sekilas Spesifikasi IVIO DE88 :
IVIO DE88
- Display 3.2 inci 480×320 HVGA TFT LCD
- Processor MSM 7627
- OS Android 2.2
- 256 MB DRAM
- Wifi Tether
- Camera 5 Megapixel autofocus at LED Flash
- MicroSD up to16Gb
- G-Sensor
- 512 MB Flash ROM
- Download up to 3.1 Mbps, Upload up to1.8 Mbps
- Bluetooth EDR 2.1
- Wifi
- AGPS
- Battery 1500mh

7 komentar:

  1. What's the g-sensor?

    BalasHapus
  2. Suka dengan artikel ini

    BalasHapus
  3. Great article and helpful tips. It’s nice to see that people still take the time to teach others by offering free advice and information. That’s what keeps ‘em coming back!

    BalasHapus
  4. This is an excellent post. I have a similar blog myself so I will keep coming back to read more to enhance my knowledge.

    BalasHapus
  5. nice info ... kirain seputaran 1 jeti

    BalasHapus
  6. perbulan berapa neh cicilannya? apakah ada gratis telpnya juga?

    BalasHapus