Motorola kembali menghadirkan ponsel Android. Kali ini, vendor ponsel yang berpusat di Illinois, Amerika Serikat (AS) itu memperkenalkan ponsel berbasis sistem operasi Google Android dengan wujud yang mirip BlackBerry, bernama Motorola Charm.
Bagi yang melihatnya sekilas, mungkin akan tertipu dengan penampilannya. Karena desain ponsel ini memang dibuat mirip dengan BlackBerry. Namun setelah diamati lebih dekat, barulah terlihat hal-hal yang membedakannya dengan smartphone besutan Research In Motion. Salah satu perbedaan mencolok terletak pada desain hardware yang dimiliki Charm.
Bentuk Charm didesain berbentuk kotak bergaya candy-bar dengan kehadiran Qwerty keyboard pada bawah layar. Tampilan ini mengingatkan kita pada model BlackBerry paling populer.
Berikut Spec lengkap dari Motorola Charm :
Network
Bagi yang melihatnya sekilas, mungkin akan tertipu dengan penampilannya. Karena desain ponsel ini memang dibuat mirip dengan BlackBerry. Namun setelah diamati lebih dekat, barulah terlihat hal-hal yang membedakannya dengan smartphone besutan Research In Motion. Salah satu perbedaan mencolok terletak pada desain hardware yang dimiliki Charm.
Bentuk Charm didesain berbentuk kotak bergaya candy-bar dengan kehadiran Qwerty keyboard pada bawah layar. Tampilan ini mengingatkan kita pada model BlackBerry paling populer.
Berikut Spec lengkap dari Motorola Charm :
Network
- GSM 850, 900, 1800, 1900
- HSDPA 900, 2100
- TFT capacitive touchscreen, 256,000 colors
- 320 x 240 pixels, 2.8 inches
- QWERTY keyboard
- Touch sensitive controls
- Accelerometer sensor for UI auto-rotate
- Proximity sensor for auto turn-off
- Multi-touch input method
- MOTOBLUR UI v1.5 with Live Widgets
- Unlimited entries: with multiple contact storage entries
- Expansion slot: microSD up to 32 GB
- GPRS
- EDGE
- HSDPA
- HSUPA
- microUSB v2.0
- MP3, Polyphonic
- Vibration
- Yes
- Standard battery: Li-Ion
- Android OS, v2.1 (Eclair)
- SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM
- HTML
- GPS with A-GPS support
- Google Maps with street view
- Social networks integration
- Organizer
- Voice command/dial
- T9 text feature
- Document viewer
- Music player: MP4, WMV, H.264, H.263, MP3, WAV, eAAC+
7 comments : on " Motorola Charm, Android Phone dengan gaya BlackBerry "
mantab bgt ni hape, pasti harga nya serem dah :D
Yang pasti harganya tidak mungkin di bawah 1 Jt :p
I heard that motorola charm has some signal problems as that in Iphone 4. is that true?
Motorola is trying hard to stay in the competition of Mobile market which is too tough at this stage. This particular device looks like a competitor of smartphones available in the market. With android it can be a good choice.
kerjasama yg makin akrab nih, motorola dan Android
I think it is not appropriate to me. It is too big, i like something smaller.
Motorola loosing it's reputation in the market.But after seen out review regarding the phone it's big hop that the ones again Motorola capture the market.
Posting Komentar